25 Jan 2013

Hari ke-21: Mencintai Secara Sederhana

Aku mencintaimu secara sederhana
Tanpa rumus, hanya meluncur begitu saja
Aku mencintaimu secara sederhana
Memaknai semua sebagai kebetulan yang begitu indah
Aku mencintamu secara sederhana
Hanya mencintaimu
Kau tau artinya?
Cintaku sederhana
Tidak rumit
Tidak berbelit
Sesederhana sebuah kata yang terucap tanpa berfikir
Sesederhana cahaya matahari yang terus bersinar
walau bumi tak berharap disinari
Sesederhana air yang terus mengalir...

No comments: