apa yang kau yakini benar adalah pasti benar.
apa yang kau yakini salah adalah pasti tidak benar.
apa yang kau ragukan sebaiknya kau tinggalkan..
tapi apa yang terjadi saat apa yang kau yakini benar ternyata adalah salah?
itu adalah bagaimana otak dan hati kita bersikap, apabila otak dan hatimu tidak sejalan maka keraguan yang muncul.
tinggalkan apa yang saat itu kau yakini dan temukan apa yang otak dan hatimu katakan adalah benar.
No comments:
Post a Comment